Visi :
Tahun 2020 Menjadi Program Studi terpercaya dalam melahirkan insan-insan yang menguasai Ilmu dan teknologi dibidang Pengolahan Hasil Perikanan
Misi :
- Menyelenggarakan proses pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat dengan dukungan kurikulum dan perencanaan yang kuat
- Menciptakan iklim yang kondusif bagi peningkatan daya saing keilmuan dan teknologi di bidang hasil-hasil perikanan
- Menyelenggarakan kemitraan dengan berbagai pihak, baik pemerintah maupun swasta, dalam dan luar negeri untuk kegiatan pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat
- Mendorong pengembangan kemandirian dosen dan mahasiswa dalam peningkatan kualitas keilmuan